Berita

foto:reuters

Dunia

Presiden Haiti Ungkap Kesedihan Lewat Twitter

MINGGU, 22 FEBRUARI 2015 | 11:05 WIB | LAPORAN: SHOFFA A FAJRIYAH

Presiden dan Perdana Menteri Haiti menghadiri pemakaman 17 korban tewas dalam sebuah acara parade tahunan, Sabtu (21/2).

Bendera nasional Haiti membungkus peti jenazah para korban yang tewas tersengat listrik dan terinjak-injak pada Selasa lalu (17/2).

Dalam upacara tersebut, PM Evans Paulus berjanji akan mengeksplorasi langkah-langkah untuk mencegah insiden serupa di masa yang akan datang.


"Kami semua bersedih hari ini. Ini adalah tragedi nasional," kata Paulus, seperti dimuat Reuters.

Sementara, Presiden Michel Martelly tidak berbicara di pemakaman, tapi mengutarakan kesedihannya di sosial media.

"Seluruh negeri hormat dengan tragedi dimana banyak pemuda tewas dalam kecelakaan malang ini. Saya berbagi kesedihan dengan keluarga korban," kicaunya melalui akun Twitter miliknya.[wid]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Kadisdik DKI Senang Lihat Kemping Pramuka di SDN 11 Kebon Jeruk

Sabtu, 10 Januari 2026 | 02:03

Roy Suryo Cs Pastikan Menolak Ikuti Jejak Eggi dan Damai

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:47

Polri Tetap di Bawah Presiden Sesuai Amanat Reformasi

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:14

Kesadaran Keselamatan Pengguna Jalan Tol Rendah

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:04

Eggi dan Damai Temui Jokowi, Kuasa Hukum Roy Suryo Cs: Ada Pejuang Ada Pecundang!

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:34

Debat Gibran-Pandji, Siapa Pemenangnya?

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:19

Prabowo Didorong Turun Tangan terkait Kasus Ketua Koperasi Handep

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:04

Eggi dan Damai Mungkin Takut Dipenjara

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:46

Relasi Buku Sejarah dan Medium Refleksi Kebangsaan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:42

Kadispora Bungkam soal Lahan Negara di Kramat Jati Disulap Jadi Perumahan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:07

Selengkapnya