Berita

ILUSTRASI/IST

Berikut Penerima Dana Hibah dari Pemprov DKI

JUMAT, 20 FEBRUARI 2015 | 12:55 WIB

Pihak Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan DKI Jakarta diminta untuk segera melakukan audit terhadap penggunaan dana hibah, yang diberikan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta pada tahun 2014 lalu.

Direktur Eksekutif Jakarta Public Service (JPS), Mohammad Syaiful Jihad mengatakan bahwa audit tersebut perlu untuk segera dilakukan guna mengetahui bagaimana pengelolaannya, apakah sudah tepat sasaran dan dapat dipertanggungjawabkan atau tidak.

Dan penerima dana hibah dari Pemprov DKI pada tahun 2014 lalu yakni:


1) Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) DKI Jakarta sebesar Rp300,12 miliar, dan akan menerima kembali dana hibah pada tahun 2015 sebesar Rp239,51 miliar.

2) Dewan Riset  Daerah (DRD) DKI Jakarta sebesar Rp3,5 miliar (2014), dan Rp4,5 miliar (2015),

3) Palang Merah Indonesia (PMI) DKI Jakarta Rp21,44 miliar (2014), dan Rp10 miliar (2015),

4) Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) DKI Jakarta Rp19,21 miliar (2014), dan Rp17,48 miliar (2015),

5) Dewan Masjid Indonesia (DMI) DKI Jakarta Rp10,1 miliar (2014), dan Rp11 miliar (2015),

6) Pemkab Bogor Rp12,3 miliar (2014), dan Rp67,4 miliar (2015),

7) Pemkot Tangerang Rp2 miliar (2014), dan Rp100 miliar (2015),

8) Pemkot Bekasi Rp3 miliar (2014), dan Rp98,14 miliar (2015),

9) Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) DKI Jakarta Rp3,5 miliar (2014), dan Rp4 miliar (2015),

10) Badan Cendana Bakti Jaya Rp3,6 miliar (2014), dan Rp4,56 miliar (2015),

11) Yayasan Putera Bahagia Jaya Rp3 miliar (2014), dan Rp4 miliar (2015),

12) Kwarda Gerakan Pramuka DKI Jakarta sebesar Rp6,81 miliar (2014), dan Rp6,81 miliar (2015),

13) Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) DKI Jakarta Rp6 miliar (2014), dan Rp27 miliar (2015),

14) Yayasan Beasiswa Jakarta Rp20 miliar (2014), dan Rp20 miliar (2015). [prasetyo/sim/jkt/man]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

UPDATE

KPK Tidak Ragu Tetapkan Yaqut Cholil Tersangka

Kamis, 08 Januari 2026 | 20:04

KPK Ultimatum Kader PDIP Nyumarno Hadiri Pemeriksaan

Kamis, 08 Januari 2026 | 19:47

Wanita Ditembak Mati Agen ICE, Protes Meluas

Kamis, 08 Januari 2026 | 19:43

Pimpinan DPRD Kabupaten Bekasi Aria Dwi Nugraha Dicecar soal Aliran Uang Suap

Kamis, 08 Januari 2026 | 19:31

Kader PDIP Nyumarno Mangkir dari Panggilan KPK

Kamis, 08 Januari 2026 | 19:25

Akademisi UGM Dorong Penguatan Mata Kuliah Ekonomika Koperasi

Kamis, 08 Januari 2026 | 19:19

Arab Saudi Klaim Pemimpin Separatis Yaman Selatan Melarikan Diri Lewat Somaliland

Kamis, 08 Januari 2026 | 19:15

Presiden Prabowo Beri Penghargaan Ketua Umum GP Ansor

Kamis, 08 Januari 2026 | 18:50

Istri Wawalkot Bandung Menangis di Sidang Praperadilan

Kamis, 08 Januari 2026 | 18:45

Rizki Juniansyah Ngaku Tak Tahu Bakal Naik Pangkat Jadi Kapten TNI

Kamis, 08 Januari 2026 | 18:32

Selengkapnya