Berita

Susi Pudjiastuti

HARI PERS NASIONAL

Susi Pudjiastuti: Media Jangan Benturkan Bu Mega dan Pak Jokowi

SABTU, 07 FEBRUARI 2015 | 11:01 WIB | LAPORAN: SHOFFA A FAJRIYAH

Menteri Perikanan dan Kelautan Susi Pudjiastuti meminta media massa bersikap arif dalam menyoroti perkembangan politik di tanah air.

Hal ini disampaikannya saat berbicara di Konvensi Media Massa di Hotel Harmoni One, Batam (Sabtu, 7/2). Dalam konvensi itu Susi menjelaskan langkah yang dilakukan pemerintah untuk menghentikan pencurian ikan.

Secara khusus Menteri Susi meminta media massa tidak memperuncing hubungan antara Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri dan Presiden Joko Widodo.


"Saya sampaikan ini sekarang agar tidak dikejar-kejar wartawan," ujarnya.

Mega dan Jokowi, sebut Menteri Susi, adalah dua tokoh hebat yang tahu dan memahami peran masing-masing.

"Saya mengenal keduanya. Mereka adalah tokoh hebat. Kita beruntung punya kedua tokoh ini," kata Menteri Susi.

Dia yakin Megawati tidak pernah mengintervensi Jokowi. Di sisi lain, Jokowi juga politisi hebat yang tidak bisa diintervensi siapapun.

"Kalau tidak hebat, tidak mungkin Pak Jokowi memilih saya," demikian Menteri Susi. [zul]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Sekjen PBB Kecewa AS Keluar dari 66 Organisasi Internasional

Jumat, 09 Januari 2026 | 16:15

Gus Yaqut Tersangka Kuota Haji, PKB: Walau Lambat, Negara Akhirnya Hadir

Jumat, 09 Januari 2026 | 16:15

Gus Yahya Tak Mau Ikut Campur Kasus Yaqut

Jumat, 09 Januari 2026 | 16:03

TCL Pamer Inovasi Teknologi Visual di CES 2026

Jumat, 09 Januari 2026 | 15:56

Orang Dekat Benarkan Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Ngadep Jokowi di Solo

Jumat, 09 Januari 2026 | 15:47

KPK Sudah Kirim Pemberitahuan Penetapan Tersangka ke Yaqut Cholil dan Gus Alex

Jumat, 09 Januari 2026 | 15:24

Komisi VIII DPR: Pelunasan BPIH 2026 Sudah 100 Persen, Tak Ada yang Tertunda

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:56

37 WNI di Venezuela Dipastikan Aman, Kemlu Siapkan Rencana Kontigensi

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:45

Pilkada Lewat DPRD Bisa Merembet Presiden Dipilih DPR RI

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:40

PP Pemuda Muhammadiyah Tak Terlibat Laporkan Pandji Pragiwaksono

Jumat, 09 Januari 2026 | 14:26

Selengkapnya