Berita

presiden Sirisena/net

Presiden Kunjungi India, Nelayan Sri Lanka Dibebaskan

MINGGU, 11 JANUARI 2015 | 19:33 WIB | LAPORAN: SHOFFA A FAJRIYAH

Presiden Sri Lanka yang baru terpilih Maithripala Sirisena akan melakukan kunjungan resmi pertamanya ke India bulan depan.

Juru bicara kepresidenan Sri Lanka, Rajitha Seneratne, mengatakan bahwa kunjungan tersebut dilakukan untuk memperkuat hubungan bilateral kedua negara.

Kunjungan ini datang setelah Perdana Menteri India Narendra Modi menelepon dan mengucapkan selamat kepada Sirisena setelah ia dinyatakan sebagai pemenang dalam pemilihan presiden pada Kamis lalu (8/1). Pada kesempatan itu, Modi mengundang Sirisena datang ke negaranya.


"Modi mengundang Presiden Sirisena untuk mengunjungi India. Dia (Sirisena) akan melakukan itu (mengunjungi India) bulan depan. Kami percaya hubungan dengan India sangat penting dan kedua pemimpin tertarik untuk memiliki hubungan dekat," kata Seneratne hari ini seperti dilaporkan Xinhua, Minggu (11/1).

Selain itu, Senaratne yang juga merupakan mantan menteri perikanan, menegaskan bahwa Sri Lanka juga akan membebaskan nelayan India yang ditahan di negaranya sebagai langkah untuk meningkatkan hubungan ke dua negara. [why]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya