Berita

ilustrasi

2 Hercules C-130 Singapura Stand By untuk Cari AirAsia

MINGGU, 28 DESEMBER 2014 | 16:13 WIB | LAPORAN: SHOFFA A FAJRIYAH

Singapura telah menawarkan bantuan kepada pemerintah Indonesia dalam misi pencarian dan penyelamatan pesawat AirAsia QZ8501 yang hilang
kontak sejak tadi pagi (Minggu, 28/12).

Pusat Koordinasi Penyelamatan (RCC) ini dikelola oleh Otoritas Penerbangan Sipil Singapura (CAAS) dan didukung oleh berbagai instansi, termasuk Angkatan Udara Republik Singapura (RSAF) dan Angkatan Laut Republik Singapura (RSN).

"Dua pesawat C-130 sudah stand by (untuk melakukan pencarian). Kami siap memberikan bantuan guna mendukung upaya pencarian dan penyelamatan," kata CAAS dalam sebuah pernyataan, seperti dikabarkan Bernama.

"Dua pesawat C-130 sudah stand by (untuk melakukan pencarian). Kami siap memberikan bantuan guna mendukung upaya pencarian dan penyelamatan," kata CAAS dalam sebuah pernyataan, seperti dikabarkan Bernama.

CAAS juga mengaku bahwa pihaknya juga telah bekerja sama dengan manajemen krisis dari maskapai AirAsia sendiri.[wid]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya