Berita

desmond j. mahesa/net

Pertahanan

Desmond: Pemimpin TNI dan Polri Tidak Sensitif

KAMIS, 20 NOVEMBER 2014 | 12:57 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Konflik antara TNI dan Polri di Batam, Kepulauan Riau, seharusnya tidak terjadi andai antisipasi dan kewaspadaan dilakukan kedua institusi bersenjata tersebut.

"Kalau sejak awal terantisipasi, tentu yang berpotensi berkonflik sudah dipindahkan dari Batam. Ini pemimpinnya tidak sensitif," ujar politisi Partai Gerindra, Desmond J. Mahesa, di gedung DPR, Senayan, Jakarta (Kamis, 20/11).

Menurut Desmond, sumber konflik bersenjata kedua lembaga itu harus ditelusuri. Sehingga bisa dijadikan bahan antisipasi menghadapi fenomena yang sama di waktu dan tempat yang lain.

"Sumbernya apa? Ini tidak terkemuka. Apakah persoalan ekonomi? Ini harus kita lihat secara jujur, berarti kepemimpinan Polri dan TNI gagal antisipasi," ujarnya.

Dalam waktu dekat, lanjut Desmond, Komisi III DPR kemungkinan akan memanggil Kapolri Jenderal Sutarman mengingat banyak bentrokan serupa di daerah-daerah lain. [ald]

Populer

Aduan Kebohongan sebagai Gugatan Perdata

Selasa, 08 Oktober 2024 | 10:03

PDIP Bisa Dapat 3 Menteri tapi Terhalang Chemistry Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 01:53

Pernah Bertugas di KPK, Kapolres Boyolali Jebolan Akpol 2003

Senin, 07 Oktober 2024 | 04:21

Laksdya Irvansyah Dianggap Gagal Bangun Jati Diri Coast Guard

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 03:45

Prabowo Sudah Kalkulasi Chemistry PDIP dengan Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 02:35

Bakamla Jangan Lagi Gunakan Identitas Coast Guard

Rabu, 09 Oktober 2024 | 06:46

Selebgram Korban Penganiayaan Ketum Parpol Ternyata Mantan Kekasih Atta Halilintar

Senin, 07 Oktober 2024 | 14:01

UPDATE

Butuh Sosok Menteri Keuangan Kreatif dan Out of the Box

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:44

KPK Masih Usut Keterlibatan Hasto Kristiyanto di Kasus Harun Masiku dan DJKA

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:27

Kesan Jokowi 10 Tahun Tinggal di Istana: Keluarga Kami Bertambah

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:27

Segini Potensi Penerimaan Negara dari Hasil Ekspor Pasir Laut

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:22

Main Aman Pertumbuhan 5 Persen

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:19

Gagal Nyagub, Anies Makin Sibuk

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:08

Predator Seks Incar anak-anak, Mendesak Penerapan UU TPKS

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:41

Dukung Otonomi Sahara Maroko, Burundi: Ini Solusi yang Realistis

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:39

Digelar Akhir Oktober, Indocomtech 2024 Beri Kejutan Spesial

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:29

WTO Perkirakan Perdagangan Global Naik Lebih Tinggi jika Konflik Timteng Terkendali

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:15

Selengkapnya