Berita

Dunia

LAPORAN EKSKLUSIF

Tidak Benar Ada Kudeta di Korea Utara

SABTU, 04 OKTOBER 2014 | 13:49 WIB | LAPORAN: TEGUH SANTOSA

Pihak Kedutaan Besar Korea Utara di Jakarta membantah rumor yang menyebutkan ada kudeta di negeri itu.

Mereka juga membantah rumor yang menyebutkan bahwa Kim Jong-un menghilang dari hadapan publik.

Seorang diplomat Korea Utara dalam perbincangan dengan redaksi beberapa waktu lalu mengatakan bahwa kabar kudeta itu sama sekali tidak benar. Dia mengatakan, media barat tentu saja memiliki kepentingan untuk menyebarkan informasi seolah-olah ada situasi genting di Korea Utara.

Di sisi lain ia membenarkan bahwa Marshal Kim Jong-un sempat menjalani pengobatan untuk cidera di kaki bulan September lalu.

Cidera itu, sebut sang diplomat, terjadi karena sejak berkuasa bulan Desember 2012 lalu Kim Jong-un terus melakukan kunjungan dan menyapa rakyat Korea Utara hingga ke pelosok negeri.

“Pengobatan berjalan baik. Kini Marshal Kim Jong-un sedang berkunjung ke daerah-daerah,” ujar pejabat tinggi di Kedubes Korea Utara itu. [dem]  

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

UPDATE

Sinergi Infrastruktur dan Pertahanan Kunci Stabilitas Nasional

Senin, 10 Maret 2025 | 21:36

Indonesia-Vietnam Naikkan Level Hubungan ke Kemitraan Strategis Komprehensif

Senin, 10 Maret 2025 | 21:22

Mendagri Tekan Anggaran PSU Pilkada di Bawah Rp1 Triliun

Senin, 10 Maret 2025 | 21:02

Puji Panglima, Faizal Assegaf: Dikotomi Sipil-Militer Memang Selalu Picu Ketegangan

Senin, 10 Maret 2025 | 20:55

53 Sekolah Rakyat Dibangun, Pemerintah Matangkan Infrastruktur dan Kurikulum

Senin, 10 Maret 2025 | 20:48

PEPABRI Jamin Revisi UU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 10 Maret 2025 | 20:45

Panglima TNI Tegaskan Prajurit Aktif di Jabatan Sipil Harus Mundur atau Pensiun

Senin, 10 Maret 2025 | 20:24

Kopdes Merah Putih Siap Berantas Kemiskinan Ekstrem

Senin, 10 Maret 2025 | 20:19

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Airlangga dan Sekjen Partai Komunis Vietnam Hadiri High-Level Business Dialogue di Jakarta

Senin, 10 Maret 2025 | 19:59

Selengkapnya