Berita

foto:net

Cewek AS Nyaris Diperkosa Usai Pesta Kemenangan Chili

MINGGU, 15 JUNI 2014 | 16:13 WIB | LAPORAN: SHOFFA A FAJRIYAH

Seorang warga asal Amerika Serikat (AS) hampir diperkosa usai menonton pertandingan antara Chili-Australia di Cuiaba, Brazil.

Kepada pihak kepolisian setempat, wanita berusia 24 tahun itu mengaku dirinya tengah tertidur lelap di rumah seseorang yang ditemuinya di pesta perayaan kemenangan Chili 3-1 atas Australia, ketika pelaku berusaha memperkosanya pada Jumat malam (13/6). Ia langsung menjerit dan meminta temannya bangun. Namun sayangnya, pelaku berhasil melarikan diri.

Seperti dilansir Fox News, polisi mengatakan saat ini korban masih dirawat di rumah sakit dan dan kasusnya juga mendapat perhatian khusus dari Kedutaan Besar AS di Brazil.


Sementara saat dimintai keterangan, Kedubes AS di Brazil enggan memberikan informasi mengenai hal tersebut lebih lanjut karena dianggap privasi.[wid]

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Pernyataan Eggi Sebut Akhlak Jokowi Baik jadi Bulan-bulanan Warganet

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:40

Senyum Walikota Madiun

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:19

Rapim Kemhan-TNI 2026 Tekankan Sishankamrata sebagai Kekuatan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:55

Legislator PKS Dorong Penyaluran KUR Pekerja Migran Tepat Waktu

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:35

Digiring ke Gedung KPK, Walikota Madiun Malah Minta Didoakan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:20

Bencana Menerjang, BUMN Datang

Senin, 19 Januari 2026 | 23:55

Polisi Bongkar Clandestine Lab Tembakau Sintetis Senilai Rp2 Miliar

Senin, 19 Januari 2026 | 23:37

Mantan Jubir KPK Ali Fikri Raih Gelar Doktor Hukum Unair

Senin, 19 Januari 2026 | 23:11

Napi Bebas Pakai Gawai di Lapas Bukan Kelalaian Biasa

Senin, 19 Januari 2026 | 23:02

Walikota Madiun Maidi Dkk Tiba di Gedung KPK, Sebagian Lewat Belakang

Senin, 19 Januari 2026 | 22:46

Selengkapnya