Berita

ilustrasi/net

Telkom Indonesia Gandeng Trend Micro untuk Lawan Virus

RABU, 04 DESEMBER 2013 | 13:16 WIB | LAPORAN:

. Trend Micro Anti Virus Internet Security SE untuk Telkom dirancang khusus untuk klien Telkom dengan model berlangganan bulanan. Paket ini lebih menguntungkan pelanggan jika dibandingkan dengan berlangganan satu tahun yang sering ditawarkan oleh produk Anti Virus & Internet Security lainnya.

Eksplorasi komitmen Telkom dan Trend Micro dalam mengubah gaya hidup dan cara hidup digital insan di masa yang akan datang dengan program "Aman Saat Berselancar di Internet dengan Speddy & Trend Micro."
 
Dirut PT Amandjaja Multifortuna Perkasa, Andi Widjaja mengatakan, pengguna Speedy saat ini dapat menikmati solusi rumah digital secara aman karena Telkom menyediakan solusi internet sekuriti untuk pelanggan setia Speedy dengan menyediakan produk Trend Micro Anti Virus & Internet Security SE.


Andi menambahkan bahwa Trend Micro Anti Virus Internet Security SE untuk Telkom dirancang khusus untuk klien Telkom dengan model berlangganan bulanan. Paket ini lebih menguntungkan pelanggan jika dibandingkan dengan berlangganan satu tahun yang sering ditawarkan oleh produk Anti Virus & Internet Security lainnya.

Pada kesempatan yang sama Deputy EGM Divisi Solution Convergence PT. Telkom Indonesia, Agus F. Abdillah menuturkan, Trend Micro Anti Virus Internet Security SE untuk Telkom adalah paket internet security yang sudah lengkap dan didukung oleh Teknologi Cloud dari Trend Micro.

Perangkat Speedy Home Monitoring berupa kamera sehingga memudahkan pemilik bisa mengawasi situasi rumahnya melalui smartphone walaupun sedang berada jauh dari rumah. Bahkan ada perangkat untuk mematikan listrik atau televisi dari jarak jauh. Program IndiHome juga dilengkapi broadband Speedy, USeeTV yang siarannya bisa ditonton ulang hingga tujuh hari ke belakang. [ysa]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya