Berita

Humor Politik

HUT DKI KE-486

Ariah Didukung 200 Penari dari Sabang Sampai Merauke

KAMIS, 16 MEI 2013 | 10:58 WIB | LAPORAN:

Drama musikal Betawi Ariah akan menjadi suguhan menarik pada perayaan Hari Ulang Tahun DKI ke-486 di kawasan Monumen Nasional, Jakarta Pusat.

Ariah merupakan kisah perjuangan seorang perempuan Betawi yang mempertahankan martabat dan kehormatannya pada masa pemerintahan Hindia Belanda. Acara ini didukung oleh aksi 200 penari dan musisi orkestra sebanyak 100 orang. Bahkan, untuk panggungnya dipersiapkan seluas 72 meter.

Drama tari Ariah ini diproduseri oleh Atilah Soeryadjaya. Sebagai penata musik, Atilah menggandeng musisi kenamaan tanah air, Erwin Gutawa.

"Karena saya penggemar Erwin dan karya-karyanya sudah teruji," kata Atilah yang juga sutradara drama Ariah, melalui rilis yang diterima Rakyat Merdeka Online.

Ratusan penari itu telah melalui audisi ketat yang dilakukan dari Sabang sampai Merauke. Hal ini demi menghidupkan skenario.

Tidak hanya itu, penata artistik akan dipegang musisi kenamaan Jay Subiakto. Setelah sukses dengan pagelaran kolosal “Matah Ati”, kini Jay akan membuat acara HUT DKI ke 486 di Monas lebih meriah lagi.

"Monas adalah penanda keberadaan yang berdasarkan keseimbangan (lingga dan yoni), keselarasan dan keteguhan bangsa," katanya.[wid]

Populer

Demo di KPK, GMNI: Tangkap dan Adili Keluarga Mulyono

Jumat, 20 September 2024 | 16:22

Mantan Menpora Hayono Isman Teriak Tanah Keluarganya Diserobot

Jumat, 20 September 2024 | 07:04

KPK Ngawur Sebut Tiket Jet Pribadi Kaesang Rp90 Juta

Rabu, 18 September 2024 | 14:21

Kaesang Kucing-kucingan Pulang ke Indonesia Naik Singapore Airlines

Rabu, 18 September 2024 | 16:24

Fufufafa Diduga Hina Nabi Muhammad, Pegiat Medsos: Orang Ini Pikirannya Kosong

Rabu, 18 September 2024 | 14:02

Kaesang Bukan Nebeng Private Jet Gang Ye, Tapi Pinjam

Rabu, 18 September 2024 | 03:13

Makin Ketahuan, Nomor Ponsel Fufufafa Dicantumkan Gibran pada Berkas Pilkada Solo

Senin, 23 September 2024 | 09:10

UPDATE

Pramono Anung: Jakarta Butuh Pemimpin Pekerja Keras, Bukan Tukang Tebar Pesona

Minggu, 29 September 2024 | 02:07

Jupiter Aerobatic Team Bikin Heboh Pengunjung Semarak Dirgantara 2024

Minggu, 29 September 2024 | 01:53

Pertemuan Prabowo-Megawati Bisa Menguatkan Demokrasi

Minggu, 29 September 2024 | 01:19

Kapolri Lantik Sejumlah Kapolda Sekaligus Kukuhkan 2 Jabatan

Minggu, 29 September 2024 | 00:57

Gen X, Milenial, hingga Gen Z Bikin Komunitas BRO RK Menangkan Ridwan Kamil

Minggu, 29 September 2024 | 00:39

Kecam Pembubaran Paksa Diskusi, Setara Institute: Ruang Sipil Terancam!

Minggu, 29 September 2024 | 00:17

Megawati Nonton “Si Manis Jembatan Merah" Ditemani Hasto dan Prananda

Sabtu, 28 September 2024 | 23:55

Andrew Andika Ditangkap Bersama 5 Temannya

Sabtu, 28 September 2024 | 23:35

Aksi Memukau TNI AU di Semarak Dirgantara 2024

Sabtu, 28 September 2024 | 23:19

Gara-gara Topan, Peternak di Thailand Terpaksa Bunuh 125 Buaya

Sabtu, 28 September 2024 | 23:15

Selengkapnya