Berita

Politik

Anis Matta: Saya Kenal Ahmad Fathanah Sebagai Sahabat Pak Luthfi

SENIN, 13 MEI 2013 | 11:29 WIB | LAPORAN:

Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Muhammad Anis Matta, penuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebagai saksi untuk tersangka kasus dugaan suap impor daging sapi dan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU), Ahmad Fathanah.

Mengenakan kemeja putih dibalut jas hitam, orang nomor satu di PKS itu juga tampak ditemani beberapa petinggi PKS seperti Fahri Hamzah dan Andi Rahmat. Sambil melambai-lambaikan tangan dan tersenyum, dia menjelaskan maksud kedatangannya.

"Bismillah, jadi saya akan jalani pemeriksaan hari ini. Tapi saya tidak mempersiapkan apapun karena saya belum tahu temanya apa," kata Anis sesaat sebelum masuk ke KPK, Jalan Rasuna Said, Jakarta, Senin (13/5).


Anis dalam kesempatan ini mengaku tidak tahu apa kaitan dirinya terhadap Ahmad Fathanah sehingga mesti diperiksa KPK.

"Tapi saya ingin katakan sebagai warga negara yang baik saya akan berikan keterangan pada KPK untuk menuntaskan kasus ini segera mungkin," jelasnya.

Dia membantah dugaan aliran dana hasil korupsi impor daging sapi yang masuk ke kantongnya.

"Saya kenal (AF). Kenal biasa saja. Fathanah bukan kader, itu sahabat Presiden PKS (kini mantan), Pak Luthfi," jelas bekas Wakil Ketua DPR ini. [ald]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

UPDATE

Dana Asing Banjiri RI Rp2,43 Triliun di Akhir 2025

Sabtu, 03 Januari 2026 | 10:09

Pelaku Pasar Minyak Khawatirkan Pasokan Berlebih

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:48

Polisi Selidiki Kematian Tiga Orang di Rumah Kontrakan Warakas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:41

Kilau Emas Dunia Siap Tembus Level Psikologis Baru

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:19

Legislator Gerindra Dukung Pemanfaatan Kayu Hanyut Pascabanjir Sumatera

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:02

Korban Tewas Kecelakaan Lalu Lintas Tahun Baru di Thailand Tembus 145 Orang

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:51

Rekor Baru! BP Tapera Salurkan FLPP Tertinggi Sepanjang Sejarah di 2025

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:40

Wall Street Variatif di Awal 2026

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:23

Dolar AS Bangkit di Awal 2026, Akhiri Tren Pelemahan Beruntun

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:12

Iran Ancam Akan Targetkan Pangkalan AS di Timur Tengah Jika Ikut Campur Soal Demo

Sabtu, 03 Januari 2026 | 07:59

Selengkapnya