ilustrasi
ilustrasi
RMOL. Otoritas Inggris dan Burma akan bekerja sama untuk mencari 20 pesawat tempur yang disembunyikan di Burma pada akhir masa Perang Dunia II.
Kasus hilangnya pesawat itu mengemuka ketika Perdana Menteri Inggris David Cameron bertemu dengan Presiden Burma Thein Sein. Sumber dari kantor PM di Downing Street mengatakan ini merupakan kesempatan untuk bekerja sama dengan pemerintah reformasi Burma.
Pesawat-pesawat itu dikuburkan pada tahun 1945 oleh RAF karena khawatir akan digunakan atau dihancurkan oleh pasukan Jepang. beberapa pakar dari universitas Leeds dan para akademisi di Rangoon yakin bahwa mereka dapat mengidentifikasi lokasi pesawat yang hilang tersebut dengan menggunakan tekhnik radar.
Populer
Senin, 05 Januari 2026 | 16:47
Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54
Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13
Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29
Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00
Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15
Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55
UPDATE
Senin, 12 Januari 2026 | 04:13
Senin, 12 Januari 2026 | 04:08
Senin, 12 Januari 2026 | 03:38
Senin, 12 Januari 2026 | 03:08
Senin, 12 Januari 2026 | 03:04
Senin, 12 Januari 2026 | 02:35
Senin, 12 Januari 2026 | 02:15
Senin, 12 Januari 2026 | 02:13
Senin, 12 Januari 2026 | 01:37
Senin, 12 Januari 2026 | 01:16