Berita

DEMO BBM

Disiram Hujan, Seribu Demonstran Sudah Padati Seberang Istana Negara

SELASA, 27 MARET 2012 | 15:17 WIB | LAPORAN:

RMOL. Massa demonstran menolak kenaikan harga BBM mulai padati kawasan Merdeka Utara, seberang Istana Negara. Sekitar pukul 14.50 WIB jumlah massa diperkirakan mencapai 1000 orang. Sementara, kira-kira masih ada 2000 demonstran lagi dari banyak kampus yang sedang menuju Istana.

Jumlah aparat keamanan baik dari kepolisian atau TNI tidak kalah banyak dari demonstran. Mereka diperlengkapi dengan perlengkapan rusuh massa. Ada dua kendaraan taktis water cannon yang bersiaga di Merdeka Utara.

Massa yang tergabung dalam Kesatuan Aksi Mahasiswa Trisakti (Kamtri) dan Pemuda Kebangsaan berbagi lahan aksi di seberang Istana. Mereka menuntut hal yang sama, ganti pemerintahan SBY-Boediono dan batalkan rencana kenaikan harga BBM.


"Turunkan komprador antek asing," sorak beberapa pemimpin aksi.

Sementara tak jauh dari mereka, massa Himpunan Mahasiswa Islam-MPO) melakukan aksi tutup jalan di depan kantor Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat, Jalan Medan Merdeka Barat. Massa HMI menutup jalan dengan duduk-duduk dan merebahkan badan di aspal. Cuaca hujan malah tidak diacuhkan mereka.[ald]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya