Berita

agus condro/ist

MIRANDAGATE

Agus Condro Minta Mahfud MD, LPSK Dan ICW Beri Kesaksian

KAMIS, 19 MEI 2011 | 21:21 WIB | LAPORAN: ADE MULYANA

RMOL. Tersangka sekaligus whistleblower Mirandagate, Agus Condro pernah menceritakan kasus suap traveller's cheque kepada Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD di Garut, Jawa Barat.

Perbincangan itulah yang kemudian menjadi pertimbangan Agus untuk mengajukan Mahfud sebagai saksi meringankan.

"Ini kaitannya soal testimoni di Garut. Ini kegelisahan klien kami," jelas Firman di Pengadilan Tipikor, Jakarta (Kamis (19/5).


Selain Mahfud, Agus juga mengajukan Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) dan Indonesian Corruption Watch (ICW) sebagai saksi meringankan. "Kita juga ajukan LPSK dan aktivis ICW," tambah Firman.

Firman menuturkan, surat permohonan kepada Mahfud, LPSK dan ICW sudah dikirim. Namun ketiga pihak tersebut belum memberi jawaban.  Semestinya, hari ini aktivis ICW dan LPSK memberi kesaksian. Namun karena belum ada jawaban, majelis hakim pun menjadwal ulang kesaksian keduanya Senin pekan depan.[arp]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya